Home / Nasional / Ponpes Baitul Qudus Ajari Nasionalisme pada Santri

Ponpes Baitul Qudus Ajari Nasionalisme pada Santri

Kudus (21/08). DPD LDII Kab.Kudus dan Pondok Pesantren Baitul Qudus mengadakan upacara HUT Kemerdekaan RI ke-79. Upacara dilakukan di Ponpes Baitul Qudus, Desa Panjang, Kec Bae, Kab Kudus. Upacara yang bertujuan mewujudkan kesyukurannya kepada Alloh ini diikuti para santri dan guru Ponpes Baitul Qudus.

Menurut pimpinan Pesantren Baitul Qudus Ust.Abdul Aziz, warga bangsa harus bersyukur atas nikmat kemerdekaan dari Allah yang diperjuangkan oleh para pendahulu kita. “Untuk mengenang jasa para pejuang yang telah memperjuangkan kemerdekaan Indonesia itu kita harus rawat Indonesia tercinta. Caranya jaga persatuan dan kesatuan. LDII dengan 8 bidang pengabdiannya salah satunya adalah kebangsaan. Bagi LDII, NKRI harga mati,” tegas Abdul Aziz.

“Kita lanjutkan penanaman nilai luhur bangsa Indonesia dengan pendidikan karakter bagi generasi penerus termasuk di lembaga pendidikan pesantren dan sekolah-sekolah. Kita harus jadikan generasi peneres kita yang unggul dan memiliki trisukses,” ujar Abdul Aziz.

 

Oleh: Marjono (contributor) / rully kuswahyudi (editor)

Kunjungi berbagai website LDII

DPP, DPP, Bangkalan, Tanaroja, Gunung Kidul, Kotabaru, Bali, DIY, Jakpus, Jaksel, Jateng, Kudus, Semarang, Aceh, Babel, Balikpapan, Bandung, Banten, Banyuwangi, Batam, Batam, Bekasi, Bengkulu, Bontang, Cianjur, Clincing, Depok, Garut, Jabar, Jakarta, Jakbar, Jakut, Jambi, Jatim, Jayapura, Jember, Jepara, BEkasi, Blitar, Bogor, Cirebon, Kalbar, Kalsel, Kaltara, Kalteng, Karawang, Kediri, Kendari, Kepri, ogor, Bogor, Kutim, Lamongan, Lampung, Lamtim, Kaltim, Madiun, Magelang, Majaelngka, Maluku, Malut, Nabire, NTB, NTT, Pamekasan, Papua, Pabar, Pateng, Pemalang, Purbalingga, Purwokerto, Riau, Sampang, Sampit, Sidoarjo, Sukoharjo, Sulbar, Sulsel, Sultra, Sumbar, Sumsel, Sumut, Tanaban, Tangsel, Tanjung Jabung Barat, Tegal, Tulung Agung, Wonogiri, Minhaj, Nuansa, Sako SPN, Sleman, Tulang Bawang, Wali Barokah, Zoyazaneta, Sulteng

About penulis penulis

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *