Home / Nasional (page 15)

Nasional

PAC LDII Pinang Jaya Gelar Pengajian Rutin, Ingatkan Pentingnya Salat Lima Waktu

Bandar Lampung (3/2). Pimpinan Anak Cabang (PAC) Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII) Pinang Jaya menggelar pengajian rutin bulanan yang bertepatan dengan peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW di Masjid Nur Cholidah pada Kamis (30/1). Pengajian kali ini mengangkat tema “Meningkatkan Keimanan, Memperkuat Ibadah, dan Meneladani Perjalanan Isra Mi’raj Nabi Muhammad …

Read More »

LDII Pesawaran Komitmen Siapkan Generasi Emas 2045

  Pesawaran (3/2). DPD LDII Kabupaten Pesawaran menggelar Musyawarah Daerah (Musda) IV pada 28-29 Januari 2025, di Pondok Pesantren Babunnajah, Gedong Tataan, Pesawaran, Lampung. Musda kali ini mengusung tema “Peningkatan Peran LDII dalam Mencetak Pemimpin Masa Depan yang Beriman dan Cerdas Melalui Pendidikan Karakter Luhur untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045”. …

Read More »

Musda IV LDII Pesawaran Tetapkan Irwan sebagai Ketua

Pesawaran (2/2). DPD LDII Kabupaten Pesawaran menggelar Musyawarah Daerah (Musda) IV dengan tema “Peningkatan Peran LDII dalam Mencetak Pemimpin Masa Depan yang Beriman dan Cerdas Melalui Pendidikan Karakter Luhur untuk Mewujudkan Indonesia Emas 2045”. Musda berlangsung di Gedung Serbaguna Pondok Pesantren Babunnajah Al Munawwir, Kecamatan Gedong Tataan, Pesawaran, Lampung, pada …

Read More »

LDII Berpartisipasi dalam Peringatan Hari Jadi Kalurahan Condongcatur ke-78

Sleman (2/2). Pimpinan Anak Cabang (PAC) LDII Kalurahan Condongcatur turut serta dalam peringatan Hari Jadi Kalurahan Condongcatur yang ke-78. Acara yang berlangsung di Pendopo Kalurahan Condongcatur ini menjadi momentum untuk mengenang perjalanan panjang sejak terbentuknya Kalurahan 78 tahun lalu. Ketua PAC LDII Condongcatur, H. Dalino, mengungkapkan rasa syukur dan bangga …

Read More »

DPD LDII Depok Terima Kunjungan Anggota DPRD Sosialisasi Perda Ketenagakerjaan

Depok (2/2). DPD LDII Kota Depok menerima kunjungan Anggota DPRD untuk sosialisasi Peraturan Daerah (Perda) Nomor 5 Tahun 2023 tentang Optimalisasi Penyelenggaraan Perlindungan Tenaga Kerja melalui Jaminan Sosial Ketenagakerjaan. Acara yang diadakan di Gedung Serba Guna Hadits Besar LDII, Kalimulya, pada Jumat (24/1) ini bertujuan untuk meningkatkan pemahaman masyarakat mengenai …

Read More »

DPD LDII Kediri Ajak Warganya Bangun Rumah Tangga Harmonis

Kediri (2/2). Pengajian ibu-ibu bertajuk “Parenting Education and Family Harmony”, digelar oleh DPD LDII Kabupaten Kediri pada Rabu, (29/1) bertempat di Pondok Pesantren Nurul Azizah, Balongjeruk. Dihadiri oleh 829 ibu-ibu dari Kecamatan Badas, Kunjang, dan Plemahan, acara ini mengundang psikolog Dewi Ilma Antawati dan psikolog Bambang Raditya dari Universitas Dr. …

Read More »

LDII Indragiri Hulu dan Yayasan Haji Rofiq Ahmad Asy’ari Gelar Seminar Pembekalan Kompetensi Guru

Indragiri Hulu (31/1). Untuk meningkatkan kualitas pendidikan, LDII Kabupaten Indragiri Hulu bekerja sama dengan Yayasan Haji Rofiq Ahmad Asy’ari menyelenggarakan seminar pelatihan pembekalan kompetensi guru pada Sabtu (18/1/2025). Kegiatan ini menggandeng Balai Penjaminan Mutu Pendidikan (BPMP) Provinsi Riau sebagai narasumber utama. Seminar ini diikuti para guru dari berbagai jenjang pendidikan …

Read More »

LDII Rokan Hulu Ikuti Pengajian Akbar Kolaborasi LDII dan MUI Riau

Rokan Hulu (31/1). DPD LDII Rokan Hulu mengikuti pengajian akbar secara hybrid kerja sama DPW LDII Riau dengan MUI Riau. Acara itu diselenggarakan pada Minggu (26/1), dengan studio utama di Masjid Luhur Miftahul Huda, Pekanbaru, Riau, diikuti ribuan peserta. Plt Sekretaris Umum MUI Riau, KH Aprizal DS saat mengisi tausiah …

Read More »